Manajemen Administrasi Perkantoran Modern, Administrator dan Sekretaris sangat berperan penting didalam organisasi apapun. begitu juga Manajer Kantor dan Dokumen termaksud Asisten Eksekutif baik perusahaan kecil maupun di Perusahaan besar, diKantor Pemerintahan ataupun organisasi lainnya. dalam hal ini akan sulit berkembang dan mencapai tujuan tanpa didukung oleh para administrator yang cakap dan disiplin. Dengan adanya Dukungan […]
Tag: manajemen pusat arsip
Bimtek / Diklat Manajemen kearsipan dan pengelolaan pusat arsip (Record Center)
Pengarsipan merupakan langkah langkah untuk menyusun file dengan tujuan untuk memudahkan pencarian data penting pada waktu tertentu dengan cepat. Pengarsipan manual dengan menyimpan berkas berkas pada gudang data menimbulkan risiko yang lebih besar daripada pengarsipan secara elektronik. Keamanan data dan tingkat kerusakan data dapat lebih terjamin dengan adanya sistem E-Filling ini. Manajemen kearsipan dan pengelolaan […]